KPU Distribusikan Kelengkapan APD Prokes TPS Pilkada Kota Medan - Metroxpose News and Campaign

Headline

WARTAWAN METROXPOSE.COM DALAM PELIPUTAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA IMBALAN DAN SELALU DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS SERTA SURAT TUGAS DAN TERTERA DI BOX REDAKSI # ANDA MEMPUNYAI BERITA LIPUTAN TERUPDATE DAN REALTIME DAPAT ANDA KIRIMKAN LEWAT WHATSAPP # ANDA TERTARIK JADI JURNALIS? KIRIMKAN LAMARAN ANDA KE # REDAKSI +6288261546681 (WA) email : metroxposeofficial@gmail.com # METROXPOSE.COM - News and Campaign 7 Tahun Menemani Ruang Baca Anda

Sunday, December 6, 2020

KPU Distribusikan Kelengkapan APD Prokes TPS Pilkada Kota Medan


Distribusikan



MetroXpose.com, Medan - Pilkada Serentak Memasuki Minggu tenang,  KPU kota Medan gelar Pelaksanaan Distribusi Logistik Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Medan tahun 2020 pada Minggu (6/12) di Gudang Kargo Eks Bandara Polonia. 

Baca Juga | Kapolda Sunut : POLRI Netral Pilkada Serentak 2020

Ketua KPU Kota Medan Agussyah Damanik dan Komisioner Divisi Program, Data dan Informasi Nana Miranti mengawasi pelaksanaan Distribusi Logistik TPS.

Pelaksanaan Distribusi Logistik TPS pada hari ini meliputi peralatan Alat Pelengkap Diri dan Protokol Kesehatan di TPS.

Sehari sebelumnya Sabtu (5/12), distribusi logistik TPS meliputi Bilik Suara telah disalurkan ke 151 Kelurahan se-Kota Medan. Selanjutnya distribusi logistik TPS meliputi Kotak Suara dijadwalkan pada 7-8 Desember 2020. (San/MX)