(Foto: Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2020) |
MetroXpose.com, Medan - Kepolisian Daerah Sumatera Utara dalam hal ini Dikomandoi oleh Irjen Martuani Sormin komitmen menjaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak diwilayah Hukum Polda Sumatera Utara.
Baca Juga | KPK OTT Pejabat Kemensos Terkait Bansos Covid-19, Cendor Bakal Terseret?
Salah Satu Daerah yang menjadi perhatian Khusus adalah Kabupaten Nias Selatan. Kapolda kerahkan 713 personil BKO ke Nias Selatan untuk pengamanan Pemilihan Kepala daerah Bupati dan Wakil Bupati.
Baca Juga | Poldasu Kerahkan Brimob Bantu Evakuasi Warga Terdampak Banjir
Pelepasan Pesonil resmi diberangkatkan dari Markas Poldasu dan dipimpin langsung Irjen Martuani Sormin pada gelaran apel pergeseran pasukan dalam rangka operasi mantap Praja Toba 2020 Poldasu bertempat di lapangan KS Tubun Sabtu (5/12/2020)
"Hari ini adalah hari terakhir pelaksanan kampanye dan mulai besok akan memasuki minggu tenang dimana APK tidak boleh lagi ada pemasangan dan terpajang di ruang publik, maka kita membantu pemerintah untuk membersikan semua alat peraga kampanye tersebut, " Tegas Martuani
Baca Juga | Banjir di Medan Tewaskan 2 Orang dan 6 orang Hilang Terseret Air Ketinggian 5 meter
Pesonil sudah dinyatakan sehat setelah dinyatakan bebas dari covid-19 pada 2 kali test swab yang dilakukan sebelumnya.
Baca Juga | KPU Distribusikan APD Prokes TPS Pilkada Kota Medan
Kedatangan ratusan personil ini membangu Polres Nias Selatan dalam penanganan pilkada serentak di sana pada 9 Desember 2020 (San/MX)